PEKERJAAN SOSIAL DALAM SETTING KEBENCANAAN

Dr. Drs. Tukino, M.Psi Tukino

Abstrak


Indonesia telah dinyatakan sebagai salah
satu negara paling rawan bencana.
Menurut International Strategy for Disaster
Reduction (ISDR), Indonesia menduduki
urutan ke-7 di antara negara-negara yang
rawan bencana. Kenyataan terus
menunjukkan bagaimana Indonesia tetap
rentan terhadap bencana baik yang
disebabkan oleh alam seperti gempa bumi,
tsunami, gunung meletus dan lainnya
maupun non alam seperti banjir, penyakit
menular, kebakaran hutan dan lainnya,
serta bencana sosial berupa konflik sosial
di berbagai daerah.


Teks Lengkap:

PDF

Digital Object Identifier

DOI : https://doi.org/10.24198/share.v3i2.11736


Dimension Citation Metrics Badge

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.




SHARE SOCIAL WORK JOURNAL Terindeks Di:

 Google Scholar   Indonesia One SearchWorldCat Indonesian Publication Index (IPI)Crossref  Bielefeld Academic Search Engine (BASE)    

 

 

 

 

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.