Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM)

Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM) adalah publikasi ilmiah yang memuat hasil-hasil penelitian baik pustaka maupun lapangan mengenai bidang praktik pekerjaan sosial, keilmuan kesejahteraan sosial, metode pekerjaan sosial, masalah-masalah sosial dan masalah kesejahteraan sosial, pelayanan sosial, manajemen pelayanan sosial, nilai-nilai dan etika pekerjaan sosial, kebijakan kesejahteraan sosial, serta bidang-bidang lainnya yang menyangkut kemaslahatan masyarakat luas.

 

No ISSN (cetak)  : 2775 - 1910 

No ISSN (online) : 2775 - 1929


Histori Jurnal

Jurnal Penelitian dan pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM) lahir sebagai upaya peningkatan dibidang Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat yang sebelumnya bernama Prosiding KS: Prosiding Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, dengan link jurnal sebelumnya: http://jurnal.unpad.ac.id/prosiding oleh karena itu, untuk terbitan Bulan Desember Tahun 2020 diganti menjadi Vol. 1 No. 1 Desember 2020 di Jurnal Penelitian dan pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM). 


Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM) Terindeks di:


Vol 4, No 3 (2023): Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (JPPM)

Daftar Isi

Artikel

Arifah Di'Faeni Nurul Asyia, Gabriela Dameni Natalia Sinurat, Soni Akhmad Nulhaqim
PDF
101-107
Bhre Kirana Zein, Muhammad Aldy Pratama, Binahayati Rusyidi
PDF
108-116
Rinaldo Rinaldo, Maulana Irfan
PDF
117-122
Heri Wibowo, Aditya Candra Lesmana, Wahyu Gunawan, R. Nunung Nurwati, Hadiyanto Abdul Rachim, Desi Yunita, Muhammad Fedryansyah, Ardi Maulana Nugraha
PDF
123-131
Nurul Izza Sayyidina Aufa Dianto, Maulana Irfan, Arie Surya Gutama
PDF
132-138
Ulya Salwa Shabihah, Haifa Dinda Shafiyyah Idris, Zahra Qisthi Azizah, Vanindya Fachruddin, Meilanny Budiarti Santoso
PDF
139-150